Acara Pengantar Tugas dan Purnabakti
Acara Pengantar Tugas dan Purnabakti
Pada hari Selasa, tanggal 15 Desember 2015 jam 01.30 bertempat di Ruang Sidang Utama Pengadilan Negeri Sumbawa Besar, berlangsung acara Pengantar Tugas Bapak Ade Sumitra Hadi Surya, S.H., M.Hum. sebagai Ketua pada Pengadilan Negeri Manna, Bapak M. Nur Salam, S.H. sebagai Hakim pada Pengadilan Negeri Dompu, Ibu Rini Kartika, S.H., M.H. sebagai Hakim pada Pengadilan Negeri Kuningan dan acara Purnabakti Bapak Muhammadin, S.H. Acara tersebut dihadiri oleh tamu undangan dari Pejabat dan seluruh pegawai PN Sumbawa Besar.