SOSIALISASI DARI PEGADAIAN CABANG SUMBAWA BESAR
Sumbawa Besar, 14 Juli 2023. Pengadilan Negeri Sumbawa Besar mengadakan Sosialiasasi Pegadaian Cabang Sumbawa Besar. Sosialiasasi dipimpin oleh YM Bapak Karsena, S.H.,M.H., Ketua Pengadilan Negeri Sumbawa Besar, dan didampingi oleh YM Bapak Oki Basuki Rachmat, S.H., M.M., M.H., Wakil Ketua Pengadilan Negeri Sumbawa Besar beserta seluruh Karyawan dan Karyawati PN Sumbawa Besar.
Sosialisasi diadakan di Pantai Saliper Ate Pukul 09.00 WITA.